Implementasi Hukum Ekonomi Syariah Pada Produk Penghimpunan Dana Bank Syariah
DOI:
https://doi.org/10.33488/1.jh.2020.2.258Abstract
Pembahasan tentang prinsip syariah menjadi bagian dari studi hukum ekonomi syariah, dan dalam praktik operasional bank syariah diwajibkan untuk sesuai dengan prinsip syariah. Maka implementasi hukum ekonomi syariah pada produk penghimpunan dana bank syariah sangat dibutuhkan namun kenyataan ini belum dipahami bagi kalangan praktisi, akademisi, dan khalayak umum. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan naturalistik (natural setting). Hasil penelitian ini menyebutkan, bahwa implementasi hukum ekonomi syariah pada produk penghimpunan dana bank syariah dapat ditelaah berdasarkan pola hubungan akad yang terjalin antara pihak, serta mekanisme operasional atau kegiatan usaha yang dilaksanakan sejalan dan tidak bertentangan dengan aturan hukum ekonomi syariah.
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
Jurnal Hummansi applies the Creative Commons Attribution (CC BY) license to works we publish. Under this license, authors retain ownership of the copyright for their content, grant the journal right of first publication, but allow anyone to download, reuse, reprint, modify, distribute and/or copy the content as long as the original authors and source are cited. No permission is required from the authors or the publishers. Appropriate attribution can be provided by simply citing the original article.
